7 Puncak tertinggi di 7 pulau/kepulauan besar Indonesia
Rekor pendaki tertua
Tepat pada tanggal 17 Juli 2013 rekor pendaki tertua berhasil dipecahkan oleh seorang pendaki asal Jakarta yaitu Agam Napitupulu. Pendaki yang juga merupakan anggota Mapala UI ini berhasil mendaki ketujuh puncak 7 Summits Indonesia dalam usia 63 tahun dan beliau menutup tujuh puncak nya dengan mendaki Gunung Carstenzs melewati jalur normal Ilaga. Agam Napitupulu menghabiskan waktu 10 tahun untuk menyelesaikan ke tuju h puncak tersebut dengan memulai mendaki Gunung Kerinci pada tanggal 21 Maret 2004 dan di akhiri dengan Carstenzs.
Beliau juga merupakan pendaki ke dua yang berhasil menamatkan sirkuit 7 puncak Indonesia ini dan tercatat di situs resmi The Seven Summits of Indonesia.